INFO BUKU : MENCARI PENGHASILAN TAMBAHAN

E-mail Cetak PDF

MENCARI PENGHASILAN TAMBAHANKetika seseorang mengalami defisit, banyak orang yang mengira bahwa hal itu disebabkan oleh pengeluaran mereka yang terlalu besar. Namun, sadarkah anda bahwa mungkin persoalannya bukan terletak pada pengeluaran yang terlalu besar, melainkan pada jumlah pemasukan yang mungkin terlalu kecil? Oleh karena itu, selain perlu mengevaluasi kembali jumlah pengeluaran anda, tidak ada salahnya jika anda juga mempertimbangkan untuk menambah pemasukan. Caranya tidak lain dengan mencari Penghasilan Tambahan.

Buku ini membahas segala hal yang harus anda ketahui dalam mencari Penghasilan Tambahan, diantaranya :

Langkah apa saja yang harus dilakukan jika ingin mendapatkan penghasilan tambahan; Alternatif penghasilan tambahan apa saja yang ada di sekitar anda dan bagaimana memilihnya; Betulkah bahwa mencari penghasilan tambahan hanya bisa dilakukan dengan membuka usaha; Alternatif penghasilan tambahan apa yang pas untuk anda jika dana dan waktu anda terbatas; kiat-kiat apa saja yang dibutuhkan dalam mencari penghasilan tambahan.

Penulis : Safir Senduk
Penerbit PT Elex Media Komputindo
Cetakan ke-1 : Februari 2004

Komentar

avatar Ikkhy
0
 
 
Wah.. patut d.coba :D
rasanya penghasilan tambahan ini bisa dijadikan sebagai alternatif untuk menambah pundi2 keuangan kita. sebenarnya banyak jalan untuk mendapatkan penghasilan tambaha, yang penting kita kreatif dan imajinatif dalam menangkap dan menerjemahkan setiap peluang.
coba lah mulai untuk bereksperimen dengan bidang yang kita kuasai dan profitable. :)
avatar freeshare17
0
 
 
boleh di coba nih, nice post
avatar Hana Khairi
0
 
 
boleh ini om..

bwat tambah-tambah, bukunya bisa dapetin dimana ya?gramed?3 serangk?
avatar Zam
0
 
 
gan info nya sangat bermanfaat !
avatar Blogger Pemula
0
 
 
Wah boleh dicoba nih, sambil belajar blogging, sambil cari penghasilan tambahan. Apa salahnya.
Tampilkan/Sembunyikan Form Komentar Please login to post comments or replies.